Pensil warna klasik dari Faber-Castell yang dibuat dengan teknologi Jerman menjadikan waktu berkreasi lebih aman karena materialnya bebas bahan beracun. Arsiran dari ujung pensilnya yang tidak mudah patah menghasilkan warna-warna cemerlang yang mewakili gemerlap warna di lingkungan anak. Tersedia dalam kemasan 12, 24 dan 36 warna dalam kemasan kotak kaleng istimewa.
Eco pencil
Terbuat dari kayu yang berasal dari hutan yang dikelola secara berkelanjutan. (Misalnya FSC, PEFC, SFI)
EN 71
Mengikuti aturan EN 71 (Peraturan Eropa mengenai keamanan mainan anak-anak)
FSC
Lebih dari 95% kayu yang digunakan di seluruh dunia untuk menghasilkan pensil untuk Faber-Castell Group berasal dari hutan bersertifikat FSC dan sumber-sumber yang berkelanjutan.
Produk ini belum memiliki ulasan
Sudah pernah mencoba produk ini? Yuk tulis reviewnya di sini.